• Skip to primary navigation
  • Skip to main content
  • Skip to primary sidebar
  • Skip to footer

BURANGIR.COM

Untuk Hidup Sehat Alami dan Bahagia

  • Kesehatan
    • Parenting
    • Diet
  • LifeStyle
  • Kuliner
  • Wisata
  • Khasiat & Manfaat
  • Other
    • Asri
    • Edukasi
    • Unik
    • Inspirasi
    • Humor
    • OnPhoto
Home / Parenting / Usai Melahirkan Rambut Rontok Banyak? Ini Cara Mengatasinya!
Cara mengatasi rambut rontok
Banyaknya rambut rontok usai melahirkan ini memang tergolong wajar lantaran terjadi perubahan hormn dalam tubuh wanita

30 April 2017 by burangir Leave a Comment

Usai Melahirkan Rambut Rontok Banyak? Ini Cara Mengatasinya!

Cara mengatasi rambut rontok – Bagi semua orang, rambut merupakan salah satu aset tubuh berharga yang sangat patut dijaga keindahan dan kecantikannya. Terlebih bagi kaum Hawa, rambut merupakan mahkota spesial yang mutlak untuk dijaga. Namun, ada juga kondisi yang mana Anda tak bisa maksimal untuk menjaga rambut dan akhirnya rontok parah. Kejadian semacam ini sering sekali dialami seusai melahirkan.

Baca Juga :
Obat Rambut Rontok Alami Untuk Mencegah Kebotakan
Ramuan Herbal, Cara Mudah Mencegah Rambut Rontok

Banyaknya rambut rontok usai melahirkan ini memang tergolong wajar lantaran terjadi perubahan hormn dalam tubuh wanita, yakni peralihan hormon kehamilan menuju hormon menyusui. Kendati demikian, Anda tetap wajib untuk menjaga keindahan rambut dengan cara mencegah rambut rontok secara tepat. Hal penting apa saja sih yang bisa Anda lakukan untuk mencegah rambut rontok?

Cara Jitu Mencegah Rambut Rontok Usai Melahirkan

1. Hindari memperlakukan rambut terlalu kasar

Masalah yang kerap menjadi pemicu rambut rontok adalah sikap Anda yang sering menarik rambut terlalu keras dan akhirnya rambut pun rontok secara alami. Bila rambut Anda mengalami kondisi sulit untuk disisir, pisahkan bagian rambut yang kusut pelan-pelan dengan jemari tangan lalu sisirlah secara perlahan.

2. Konsumsi buah dan sayuran

Cara mencegah rambut rontok yang paling menyenangkan adalah dengan mengonsumsi buah dan sayuran secara teratur. Buah dan sayuran mengandung banyak antioksidan serta flavonoid yang sangat efektif digunakan sebagai cara mencegah rambut rontok.

3.  Menambahkan vitamin dan nutrisi rambut

Selain mengonsumsi makanan sehat, Anda juga perlu melakukan cara mencegah rambut rontok dengan memberikan sejumlah suplemen seperti vitamin E, vitamin C, dan biotin yang akan meningkatkan kekuatan serta kesehatan rambut.

BACA JUGA  Berikut Ciri Ciri Usus Buntu Yang Wajib Anda Ketahui

4. Sisir rambut basah dengan sisir khusus

Bila Anda baru saja keramas dan buru-buru ingin keluar rumah dengan rambut yang sudah tersisir rapi, pilihlah sisir rambut khusus yang memiliki gerigi jarang. Ini juga adalah cara mencegah rambut rontok yang efektif lantaran meminimalisir tertariknya rambut saat disisir yang menyebabkan kerontokan.

Nah, ternyata cara mencegah rambut rontok tersebut sangat mudah untuk dipraktikkan, bukan? Selain itu, upayakanlah untuk menghindarkan diri dari stres usai melahirkan yang akan semakin memperparah kerontokan. Salam Sehat!

Filed Under: Kesehatan, LifeStyle, Parenting Tagged With: atasi rambut rontok, cara cegah rambut rontiok, pilih sampo rontok, pilih sisir, rambut rontok usai melahirkan, stress dan rambut rontok, trik cegah rambut rontok

Related Posts

  1. Ramuan Herbal, Cara Mudah Mencegah Rambut Rontok
  2. 7 Penyebab Rambut Rontok pada Pria
  3. Obat Rambut Rontok Alami Untuk Mencegah Kebotakan
  4. Tips Mengatasi Rambut Rontok Untuk Wanita
  5. Penyebab dan Cara Mengatasi Rambut Rontok
  6. 5 Cara Membuat Rambut Anda Lebih Tebal Dengan Metode Alami
  7. Gangguan Emosi Dapat Menyebabkan Rambut Rontok
  8. Khasiat Teh Hitam Untuk Kesehatan Rambut

Reader Interactions

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Primary Sidebar

Popular Posts

  • Solusi Anak Sulit Makan Anak Sulit Makan, Dampak dan Solusinya posted on 18 October 2017
  • 10 Tips Cara Menghindari Jerawat Agar Tidak Muncul Kembali Tips Mengatasi Jerawat Membandel posted on 24 June 2017
  • Diet Rendah Kalori Diet Rendah Kalori ? Hindari 10 Jenis Makanan ini posted on 20 July 2017
  • Manfaat Buah Pinang Muda 7 Manfaat Buah Pinang Muda Wajib Anda Ketahui posted on 1 April 2017
  • Inilah The Minister's Tree House - Rumah Pohon Terbesar Di Dunia Rumah Pohon Terbesar Di Dunia Ini Namanya The Minister’s Tree House posted on 24 January 2017
  • Keracunan Jengkol Gejala dan Cara Mengatasinya Keracunan Jengkol, Gejala dan Cara Mengatasinya posted on 29 August 2017
  • Rumah Tipe 21 atau 36 Rumah Tipe 21 atau 36 – Serasa Luas Di Ruang Kecil posted on 20 November 2017

Recent Posts

  • 5 Aplikasi Resep Masakan Terbaik Untuk Android dan iPhone Gratis 18 November 2020
  • Tips Mengembangkan Bisnis Kuliner Rumahan Modern 4 October 2020
  • 5 Gaya Hidup Untuk Membangun Relasi yang Baik Dengan Semua Orang  7 February 2020
  • Tak Kalah Keren dengan Wisata Lainnya, 12 Museum di Malang yang Penuh Sejarah 29 January 2020
  • Resep Ayam Bakar Madu Istimewa, Cocok Untuk Menemani Malam Tahun Barumu 18 December 2019
  • Pengin Diet Sehat yang Tidak Menyiksa? Ikuti Cara Diet sehat Berikut Ini! 14 August 2019
  • 10 Makanan dan Obat Herbal Alami Penurun Kolesterol 29 July 2019

Recent Comments

  • agen sbobet casino casino online on 10 Manfaat Masker Jeruk Nipis Wajib Anda Ketahui
  • deposaja on Anak Sulit Makan, Dampak dan Solusinya
  • link alternatif on 10 Manfaat Masker Jeruk Nipis Wajib Anda Ketahui
  • www.space513.com on 10 Manfaat Masker Jeruk Nipis Wajib Anda Ketahui
  • situs judi on Anak Sulit Makan, Dampak dan Solusinya

Tags

Alami alpukat Anak apel bayi buah diabetes Diet gigi Haid Hamil Humor insomnia inspirasi Jerawat kesehatan Kesehatan Jantung Khasiat kolesterol Kulit Lidah Buaya Makanan makanan sehat Manfaat Menjaga Kesehatan Ginjal nutrisi obat asam urat obat hipertensi obat sakit asma obat sakit gigi pengobatan Penyakit perawatan Perawatan Kulit Perawatan Rambut Psikologi Puasa Rambut Resep Sehat sehat dengan herbal Serangan Jantung Tips tomat unik

Footer

About Us

ww.burangir.com adalah media blog yang mengulas topik tentang Kesehatan, Lifestyle, Kuliner dan Gaya Hidup serta topik menarik lainnya.

Categories

Arsip

  • Term Of Services
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Contact Us
  • About Us

Copyright © 2023 · Gen Polos on Genesis Framework · WordPress · Log in